Masalah yang utama bagi siswa Sekolah Menengah Atas (SMA) yang akan lulus adalah dalam menentukan perguruan tinggi mana dan jurusan apa yang harus mereka pilih. Apa pun keputusan yang diambil, hal itu menjadi titian awal yang akan menentukan nasib dan masa depan mereka. Tentu saja ini bukan perkara yang mudah, mengingat banyak faktor yang akan mempengaruhinya. Maka, dibutuhkan informasi mengenai perguruan tinggi yang lebih jelas dan lengkap. Lalu bagaimana ketika dalam situasi masa pandemi covid-19 ini?
Inilah versi kami (OSIS SMA Sedes Sapientiae Bedono) memeriahkan liburan akhir tahun 2020, menyebarkan kebahagiaan dan memeriahkan Natal & Tahun Baru.
November lalu SMA Sedes Sapientiae Bedono mengadakan kompetisi vlog Nasional tingkat SMP. Kompetisi ini diadakan dalam rangka memperingati hari Pahlawan, sebagai bentuk mendukung gerakan eksplorasi kreatifitas generasi muda.
-Penerimaan Siswa Baru-
Silakan bergabung bersama kami untuk menjadi generasi penerus yang unggul.
Silakan klik disini.
-Sistem Informasi Akademik-
Memantau nilai siswa, administrasi keuangan bulanan, dan presensi kehadiran siswa setiap minggu.
Silakan klik disini.
Metode pengajaran berbasis aplikasi yang terus dikembangkan.
Silakan klik disini.